EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Keanekaragaman Hayati Fauna di Sungai Surgi Mufti Kecamatan Banjarmasin Utara

Array Array () and Array Array ()

BIOEDUSCIENCE, 2018, vol. 2, issue 2, 135-139

Abstract: Background: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman hayati di sungai Surgi Mufti Kecamatan Banjarmasin Utara. Metode: Metode yang digunakan adalah metode titik, sweeping, dan tracking. Penelitian ini ilakukan pada pagi, siang, sore, dan malam hari di bulan januari-maret 2018. Analisis data menggunakan Indeks Keanekaragaman Shannon-Weiner's (H'). Hasil: Hasil penelitian yang telah dilakukan, ditemukan 45 jenis hewan, yaitu: 12 jenis capung, 9 jenis herpetofauna, 9 jenis burung, 8 jenis kupu-kupu, dan 7 jenis ikan. Keanekaramgan tertinggi pada kelompok capung dengan nilai H`=2,35, sedangkan yang terendah pada kelompok ikan dengan nilai H`= 1,76.

Keywords: Sungai Murti; Keanekaragaman hayati; Fauna (search for similar items in EconPapers)
Date: 2018
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://journal.uhamka.ac.id/index.php/bioeduscience/article/view/2484 (application/pdf)

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:apn:bionce:v:2:y:2018:i:2:p:135-139:id:2484

Access Statistics for this article

BIOEDUSCIENCE is currently edited by Susilo

More articles in BIOEDUSCIENCE from Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
Bibliographic data for series maintained by Susilo ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:apn:bionce:v:2:y:2018:i:2:p:135-139:id:2484