Tinjauan Triwulan Perekonomian Indonesia
Syamsuddin Mahmud,
M.M. Sangian and
Legowo
Additional contact information
Syamsuddin Mahmud: Fakultas Ekonomi Universitas Syiah Kuala
Economics and Finance in Indonesia, 1980, vol. 28, 111-130
Abstract:
Beberapa indikator yang menunjukkan perkembangan resesi di Amerika Serikat akhir-akhir ini tampak makin jelas. Pertama, tentang laju pertumbuhan GNP (Gross National Product). Dalam triwulan ketiga tahun 1979 laju pertumbuhan GNP (riil) masih sedikit di atas 2.5% ekuivalen laju tahunan, kemudian dalam triwulan keempat tahun itu dan triwulan pertama tahun 1980 turun menjadi masing-masing kurang dari 2% ekuivalen laju tahunan. Dalam triwulan kedua tahun 1980 secara absolut diperkirakan telah turun artinya (kenaikan yang minus) dengan 8.5% ekuivalen laju tahunan. Jadi sebenarnya lebih jelek daripada perkiraan orang semula yang memperkirakan laju hanya minus 5.6% dalam triwulan kedua tahun 1980. Kemudian ada perkiraan bahwa laju pertumbuhan triwulan ke III & IV tahun ini masih akan minus sekitar masing-masing minus 8% dan minus 3%. Diperkirakan bahwa laju pertumbuhan ekonomi akan mulai pulih kembali permulaan tahun 1981.
Keywords: pertumbuhan; perekonomian; pembangunan; pemerintah; ekuivalen; resesi (search for similar items in EconPapers)
Date: 1980
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://lpem.org/repec/lpe/efijnl/198008.pdf (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:lpe:efijnl:198008
Access Statistics for this article
More articles in Economics and Finance in Indonesia from Faculty of Economics and Business, University of Indonesia Contact information at EDIRC.
Bibliographic data for series maintained by Muhammad Halley Yudhistira ( this e-mail address is bad, please contact ).