Non-Agricultural Activities in Rural Areas: A Global Analysis by Means of a Social Accounting Matrix
Piet Rietveld
Economics and Finance in Indonesia, 1984, vol. 32, 427-445
Abstract:
Bagi daerah pedesaan, khususnya yang termasuk miskin, bentuk kegiatan non-agricultural mempunyai arti penting untuk memperbaiki kondisi ekonominya. Dalam menganalisa berbagai persoalan yang ada di dalam sektor non-agricultural tersebut maka perlu mendapat perhatian atas variable-variable dari arah penawarannya seperti misalnya kredit, latihan ataupun fasilitas-fasUitas lainnya. Hal ini dapat mencegah penetapan berbagai kebijaksanaan yang tidak efektif, yang secara nyata dimulai dari penetapan jenis-jenis kegiatan non-agricultural yang sedang dilaksanakan dalam pasarpasar yang memiliki "excess-supply". Oleh sebab itu, hambatan dari segi permintaan harus pula dimasukkan di dalam perhitungan. Tulisan yang bertujuan untuk menerangkan kesempatan bagi pembangunan kegiatan non-agriculturan di dalam situasi hambatan-hambatan permintaan ini, mempunyai arti penting khususnya dalam analisa-analisa ekonomi regional. Untuk memperoleh kerangka analisa yang konsisten dan koheren maka disusun "social accounting matrix " yang secara lebih jelas dapat diikuti dalam pembahasan berikut ini selengkapnya.
Keywords: agricultural; regional; development (search for similar items in EconPapers)
Date: 1984
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://lpem.org/repec/lpe/efijnl/198417.pdf (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:lpe:efijnl:198417
Access Statistics for this article
More articles in Economics and Finance in Indonesia from Faculty of Economics and Business, University of Indonesia Contact information at EDIRC.
Bibliographic data for series maintained by Muhammad Halley Yudhistira ( this e-mail address is bad, please contact ).