RELEVANSI INFORMASI AKUNTANSI: PERAN PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN
Rosalita Rachma Agusti () and
Aulia Fuad Rahman ()
Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia, 2011, vol. 15, issue 2
Abstract:
Relevansi nilai informasi akuntansi dipengaruhi oleh faktor keuangan dan faktor non keuangan. Tujuan penelitian ini untuk menilai pengaruh pengungkapan Corporate Social Responsibility ( CSR) terhadap relevansi nilai informasi akuntansi. Dalam penelitian ini, informasi akuntansi yang dikaji meliputi nilai laba dan nilai buku. Kajian ini juga mengkaji perbedaan pengaruh pendedahan CSR terhadap nilai laba dan nilai buku untuk perusahaan yang memiliki dewan komisaris independen dan perusahaan yang tidak memiliki dewan komisaris independen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai laba dan nilai buku memiliki informasi nilai. Lebih jauh, penelitian menunjukkan bahwa pendedahan CSR memiliki pengaruh negatif terhadap relevansi nilai laba tetapi memiliki pengaruh positif terhadap relevansi nilai buku. Hasil analisis menggunakan uji Chow menunjukkan bahwa terdapat perbedaan pengaruh pendedahan CSR antara perusahaan yang memiliki dan tidak memiliki dewan komisaris independen.Kata kunci: Relevansi nilai, laba, nilai buku, pendedahan, dewan komisaris independen.
Date: 2011
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://journal.uii.ac.id/JAAI/article/view/3746/3323 (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:uii:jaaife:v:15:y:2011:i:2:id:3746
Access Statistics for this article
Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia is currently edited by Ana Yuliani
More articles in Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia from Accounting Department, Faculty of Business and Economics, Universitas Islam Indonesia
Bibliographic data for series maintained by Ana Yuliani ().