Kondisi-kondisi untuk penyatuan (pooling) dalam penggabungan usaha (business combination) suatu tinjauan terhadap PSAK No. 22
Zulfikar Zulfikar ()
Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia, 2000, vol. 4, issue 2, 181-190
Abstract:
Artikel ini merupakan tinjauan terhadap PSAK No. 22 tentang akuntansiu penggabungan Usaha yang bertujuan menguraikan kondisi-kondisi untuk penyatuan (pooling) dalam penggabungan usaha. Kondisi-kondisi penyatuan sangat penting untuk diperhatikan bagi perusahaan sebelum mengadakan penggabungan usaha karena akan berkaitan dengan metode akuntansi yang akan digunakan. Dalam artikel ini dirangkum konsep dan metode akuntansi poenggabungan usaha menurut PSAK No. 22 dan APB Opinion 16 kemudian diakhiri dengan mengikhtisarkan kondisi-kondisi untuk dilakukan penggabungan usaha.
Date: 2000
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://journal.uii.ac.id/JAAI/article/view/11301/8591 (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:uii:jaaife:v:4:y:2000:i:2:p:181-190:id:11301
Access Statistics for this article
Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia is currently edited by Ana Yuliani
More articles in Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia from Accounting Department, Faculty of Business and Economics, Universitas Islam Indonesia
Bibliographic data for series maintained by Ana Yuliani ().