Analisis pengaruh human capital investment terhadap produk domestik regional bruto di Pulau Jawa
Fajrul Anshory () and
Diana Wijayanti ()
Jurnal Kebijakan Ekonomi dan Keuangan, 2022, vol. 1, issue 2, 212-219
Abstract:
Purpose – This study aims to analyze the effect of human capital investment on gross regional domestic product in Java. Methods – This research was conducted on the island of Java for the 2017-2021 period for all provinces on the island of Java (DKI Jakarta, West Java, Central Java, East Java, DI Yogyakarta, and Banten) using the Panel Data method. Findings – The results of this study found that the Realization of the Education Budget and the Realization of the Health Budget had a positive influence on the Gross Regional Domestic Product in Java Island in 2017-2021. Meanwhile, Domestic Investment and Foreign Investment in Java have no effect on Gross Regional Domestic Product. Implication – This research has implications for increasing policies in the education and health budgets to increase gross domestic product in Java. Originality – This study contributes to analyzing the contribution of investment in human capital to gross domestic product in Java using a panel data approach. Abstrak Tujuan – Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis pengaruh dari human capital investment terhadap produk domestik regional bruto di Pulau Jawa. Metode – Penelitian ini dilakukan di Pulau Jawa untuk periode 2017-2021 untuk seluruh provinsi di pulau Jawa (DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, DI Yogyakarta, dan Banten) menggunakan metode Panel Data. Temuan – Hasil studi ini menemukan bahwa Realisasi Anggaran Pendidikan dan Realisasi Anggaran Kesehatan memiliki pengaruh positif terhadap Produk Domestik Regional Bruto di Pulau Jawa Tahun 2017-2021. Sementara itu, Penanaman Modal Dalam Negeri dan Penanaman Modal Luar Negeri di Pulau Jawa tidak berpengaruh terhadap Produk Domestik Regional Bruto. Implikasi – Penelitian ini berimplikasi terhadap adanya peningkatan kebijakan dalam anggaran pendidikan dan kesehatan untuk meningkatkan produk domestik bruto di Pulau Jawa. Orisinalitas – Penelitian ini berkontribusi dalam menganalisis kontribusi investasi pada modal manusia terhadap produk domestik bruto di Pulau Jawa menggunakan pendekatan data panel.
Keywords: Human Capital Investment; PDRB; Pulau Jawa; Panel Data (search for similar items in EconPapers)
Date: 2022
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://journal.uii.ac.id/JKEK/article/view/27598/14823 (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:uii:jrjkek:v:1:y:2022:i:2:p:212-219:id:27598
Access Statistics for this article
Jurnal Kebijakan Ekonomi dan Keuangan is currently edited by Prof. Dr. Agus Widarjono, MA.
More articles in Jurnal Kebijakan Ekonomi dan Keuangan from Jurusan Ilmu Ekonomi, Fakultas Bisnis dan Ekonomika, Universitas Islam Indonesia
Bibliographic data for series maintained by Deni Eko Saputro ().