PERAN EEP PADA PERILAKU ENTREPRENEURIAL DAN KEPUASAN KINERJA PERAJIN BATIK SURAKARTA, KARANGANYAR DAN SRAGEN
Asri Laksmi Riani (),
Hunik Sri Huning Sawitri () and
Rahmawati Rahmawati ()
Jurnal Siasat Bisnis, 2012, vol. 16, issue 2
Abstract:
Abstract The aim of this study is to develop a model of entrepreneurship education linkages (EEP) on attitudes, subjective norms, perceived behavioral control which influences the intention to define entrepreneurship and entrepreneurial behavior. The research was conducted in three areas; Surakarta, Sragen and Karanganyar. Respondents in this study are artisans of batik with SEM analysis. The analysis showed that: 1). Entrepreneurship education program (EEP) gave the positive effect on entrepreneurial attitudes, subjective norms, perceived behavioral control 2). Entrepreneurial attitudes, subjective norms, and perceived behavioral control gave positive influences on the intention to entrepreneurship, 3). Intention to entrepreneurship has no effects on entrepreneurial behavior, 4). Satisfaction has a positive effect on innovation performance satisfaction, 5). Target entrepreneurial behavior has no effect on the satisfaction of performance.Keywords: EEP, intention to entrepreneurship, entrepreneurial behavior, satisfaction innovation, satisfaction performance.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model keterkaitan program pendidikan kewirausahaan (EEP) pada sikap, norma subyektif, persepsi kontrol perilaku dan selanjutnya mem¬pengaruhi niat untuk berwirausaha dan menentukan target perilaku berwirausaha. Penelitian ini juga menguji dan mengembangkan model program pendidikan kewirausahaan (EEP) pada ke¬puasan inovasi serta pada kepuasan kinerja. Penelitian ini dilakukan di wilayah: Kota Surakarta, Kabupaten Sragen, dan Kabupaten Karanganyar. Responden dalam penelitian ini adalah perajin batik, dengan alat analisis SEM (Structural Equation Modeling). Hasil analisis menunjukkan bahwa: 1). Program pendidikan kewirausahaan (EEP) berpengaruh positif pada sikap kewirausahaan, norma subyektif, persepsi kontrol perilaku serta kepuasan inovasi 2). Sikap kewirausahaan, norma subyektif dan persepsi kontrol perilaku berpengaruh positif pada niat untuk berwirausaha, 3). Niat untuk berwirausaha tidak berpengaruh pada target perilaku berwirausaha, 4). Kepuasan inovasi berpengaruh positif pada kepuasan kinerja, 5). Target perilaku berwirausaha tidak berpengaruh pada kepuasan kinerja.Kata kunci: EEP, niat, kepuasan inovasi, perilaku berwirausaha, kepuasan kinerja.
Date: 2012
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://journal.uii.ac.id/JSB/article/view/3306/2987 (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:uii:jsbuii:v:16:y:2012:i:2:id:3306
Access Statistics for this article
Jurnal Siasat Bisnis is currently edited by Ana Yuliani
More articles in Jurnal Siasat Bisnis from Management Development Centre (MDC) Department of Management, Faculty of Business and Economics Universitas Islam Indonesia
Bibliographic data for series maintained by Ana Yuliani ().