AGENCY COST PADA PERUSAHAAN KELUARGA DAN NON KELUARGA
Layyinaturrobaniyah Layyinaturrobaniyah (),
Rachmat Sudarsono () and
Desi Fitriyana ()
Jurnal Siasat Bisnis, 2014, vol. 18, issue 2, 169-179
Abstract:
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh agency cost terhadap kinerja perusahaan pada perusahaan keluarga dan non keluarga. Agency cost dalam penelitian ini diproksikan dengan expense ratio dan asset utilization ratio, sementara itu kinerja perusahaan diproksikan dengan rasio Tobin’s Q. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 32 perusahaan dengan struktur kepemilikan keluarga dan 22 perusahaan dengan struktur kepemilikan non keluarga yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2008-2010. Dengan analisis regresi data panel diperoleh hasil bahwa expense ratio memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap kinerja perusahaan. Sementara itu, untuk asset utilization ratio memiliki pengaruh positif terhadap kinerja perusahaan. Lebih lanjut, dengan efek moderasi, kepemilikan keluarga dapat memperlemah pengaruh negatif agency cost yang diproksikan dengan expense ratio dan dapat memperlemah pengaruh positif agency cost yang diproksikan dengan asset utilization ratio terhadap kinerja perusahaan.Kata Kunci: Agency cost, Agency problem, Kepemilikan keluarga, Rasio Tobin’s Q.
Date: 2014
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://journal.uii.ac.id/JSB/article/view/3816/3390 (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:uii:jsbuii:v:18:y:2014:i:2:p:169-179:id:3816
Access Statistics for this article
Jurnal Siasat Bisnis is currently edited by Ana Yuliani
More articles in Jurnal Siasat Bisnis from Management Development Centre (MDC) Department of Management, Faculty of Business and Economics Universitas Islam Indonesia
Bibliographic data for series maintained by Ana Yuliani ().