EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Faktor fundamental dan perubahan deposito sebelum periode penjaminan dan pada saat penjaminan (Studi pada perbankan di Indonesia)

Rani Widya Prihastuty () and I Made Sudana ()

Jurnal Siasat Bisnis, 2016, vol. 20, issue 1, 54-65

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor fundamental bank terhadap perubahan deposito sebelum ada peraturan penjaminan deposito periode 1996-1997 dan pada saat diterapkannyaperaturan penjaminan penuh deposito periose 1999-2005. Sampel yang diteliti adalah bank komersial yang tetap beroperasi sejak 1996-2005. Penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Variabel dalam penelitian ini adalah rasio CAMEL yang terdiri atas CAR, NPL, NIETA, ROA, dan CTA untuk mengukur faktor fundamental bank di Indonesia sebagai variabel independen, dan perubahan deposito sebagai variabel dependen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat tiga variabel, yaitu NIETAyang memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap perubahan deposito, sementara ROA dan CTA memiliki pengaruh positif signifikan terhadap perubahan deposito pada periode sebelum ada peraturan penjaminan. Sebaliknya, variabel CAR, ROA, dan CTA memiliki pengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap perubahan deposito berjangka, dan hanya NPL memiliki pengaruh negatif yang signifikan terhadap perubahan deposito berjangka pada saat diterapkannya peraturan penjaminan penuh.

Keywords: Rasio CAMEL; Perubahan Deposito; Penjaminan Simpanan (search for similar items in EconPapers)
Date: 2016
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://journal.uii.ac.id/JSB/article/view/4430/3911 (application/pdf)

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:uii:jsbuii:v:20:y:2016:i:1:p:54-65:id:4430

Access Statistics for this article

Jurnal Siasat Bisnis is currently edited by Ana Yuliani

More articles in Jurnal Siasat Bisnis from Management Development Centre (MDC) Department of Management, Faculty of Business and Economics Universitas Islam Indonesia
Bibliographic data for series maintained by Ana Yuliani ().

 
Page updated 2025-03-20
Handle: RePEc:uii:jsbuii:v:20:y:2016:i:1:p:54-65:id:4430