EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

TEORI PEMBANGUNAN SUMBERDAYA MANUSIA: Human Capital Theory, Human Investment Theory, Human Development Theory, Sustainable Development Theory, People Centered Development Theory

Afid Nurkholis

No 8trv7, INA-Rxiv from Center for Open Science

Abstract: Jumlah penduduk dunia mengalami peningkatan pesat sejak tahun 1650 ketika revolusi industri terjadi. Jumlah penduduk yang semakin meningkat menjadikan kekuatiran beberapa ahli. Pertumbuhan penduduk yang semakin meningkat juga menimbulkan dampak negatif terhadap lingkungan. Kebutuhan manusia yang tinggi menjadikan pembangunan tidak memperhatikan kelestarian lingkungan. Pandangan pesimis terhadap sumberdaya manusia diatas menimbulkan perlunya suatu konsep untuk menaggulangi dampak yang terjadi. Penilaian terhadap sumberdaya manusia merupakan salah satu konsep yang mulai dilakukan oleh para ahli dunia. Tulisan ini akan menganalisis beberapa konsep evaluasi sumberdaya manusia yang ada. Konsep tersebut terdiri dari human capital theory, human investment theory, human development theory, sustainable development theory, dan , people centered development theory. Pemahaman mengenai konsep ini penting dilakukan untuk mengetahui arahan pembangunan manusia yang tepat.

Date: 2018-04-05
New Economics Papers: this item is included in nep-env
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/5ac8b4baa5a60e000e44dd76/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:inarxi:8trv7

DOI: 10.31219/osf.io/8trv7

Access Statistics for this paper

More papers in INA-Rxiv from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:inarxi:8trv7