Behavior in Organization
Risa Aulia Angelica
No 8x3jw, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
KESELARASAN TUJUAN • Tujuan utama sistem pengendalian manajemen adalah untuk memastikan tercapainya “keselarasan tujuan” semaksimal mungkin. • Keselarasan tujuan dalam suatu proses berarti tindakan-tindakan yang mengarahkan setiap anggota untuk menyelaraskan tujuan pribadinya masing-masing, sesuai dengan kepentingan perusahaan. • Tentu saja keselerasan tujuan secara sempurna antara individu dan perusahaan itu tidak pernah ada. • Satu alasan penting setiap orang yang bekerja biasanya menginginkan kompensasi (dalam bentuk uang),sedangkan dari sudut perusahaan ada batas tertentu kompensasi yang dapat diberikan. • Pertimbangan strategi perusahaan: • Tindakan apa yang bisa diambil untuk memotivasi karyawan? • Apakah tindakan tersebut sesuai kepentingan perusahaan? FAKTOR INFORMAL YANG MEMPENGARUHI KESELARASAN TUJUAN • Faktor informal bisa berbentuk aspek eksternal dan internal • Aspek eksternal adalah norma-norma tentang perilaku yang diharapkan di dalam masyarakat, dimana organisasi/ perusahaan menjadi bagian dari padanya. • Norma-norma ini mencakup sikap yang sering disebut etos kerja. Aspek –aspek internal yang mempengaruhi keberhasilan pengendalian manajemen adalah sebagai berikut: a) Budaya, yaitu aturan atau kebiasaan yang berlaku dalam perusahaan atau sering juga disebut iklim kerja. b) Gaya Manajemen, termasuk sikap pimpinan terhadap pengendalian. Biasanya sikap bawahan merefleksikan apa yang mereka anggap sebagai sikap atasan mereka. c) Organisasi informal, adalah hubungan kerja secara informal antara satu bagian dengan bagian lainnya, sehingga setiap orang akan mengerti arah mana yang akan dituju perusahaan. d) Persepsi dan Komunikasi, perintah yang diterima bawahan dari seorang atasannya bisa saja berbeda. Kesalahan persepsi bisa saja terjadi, dan jika tidak ditangani dengan baik, bisa merugikan perusahaan. Maka diperlukan komunikasi. SISTEM PENGENDALIAN FORMAL Faktor lain yang berpengaruh adalah sistem formal. Sistem tersebut dikelompokkan menjadi dua, yaitu: • Sistem pengendalian manajemen • Peraturan (Rules)
Date: 2023-11-08
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/654c70da253a740722a0e539/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:8x3jw
DOI: 10.31219/osf.io/8x3jw
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().