MAKALAH MENGANALISA PASAR DAN PERILAKU KONSUMEN/NASABAH PERBANKAN SYARIAH
Sri Wahyuni
No 9dgzt, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Pasar merupakan kumpulan konsumen potensial yang memiliki kebutuhan dan keinginan tertentu serta bersedia untuk turut serta dalam pertukaran untuk memenuhi kebutuhan atau keinginan tersebut. Pada dasarnya tujuan dalam memasarkan produknya, yaitu bila perusahaan dapat menjual produknya dengan harga yang menguntungkan pada tingkat kualitas yang diharapkan, serta mampu mengatasi tantangan dari para pesaing terutama dalam bidang pemasaran. Agar konsumen melakukan pembelian, maka perusahaan harus bisa menerapakan suatu strategi pemasaran yang sesuai dengan kondisin pasar yang dihadapi.Keberhasilan strategi pemasaran dipengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya adalah analisis pasar (market). Hal ini bertujuan agar target suatu perusahaan bisa berjalan dengan mulus dan berjalan sesuai yang direncanakan. Dengan memeperdalam mengenai status pasar dan juga perlu untuk menganalisisnya.
Date: 2022-04-24
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/62665d495bb1ac1aad461148/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:9dgzt
DOI: 10.31219/osf.io/9dgzt
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().