Manajemen pendidikan menurut Al-Qur'an
Nur Afni B.Kasamo
No a5t7k, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
ABSTRAK Al-Qur’an merupakan pedoman bagi umat manusia dalam mengatur berbagai hal. Manajemen pendidikan Islam merupakan aktifitas untuk memobilisasi dan memadukan segala sumber daya pendidikan Islam dalam rangka untuk mencapai tujuan pendidikan Islam yang telah ditetapkan sebelumnya. Masalah manajemen terdiri dari komponen planning, organizing, actuating dan controlling. Manajemen pendidikan Islam menurut perspektif (pandangan) alQur’an adalah fleksibel, efektif, effisien, terbuka, cooperative dan partisipatif.
Date: 2022-04-20
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6260e2059912610bad6e41f9/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:a5t7k
DOI: 10.31219/osf.io/a5t7k
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().