ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PADA COFFEE SHOP SONGOT BERBASIS CLIENT SERVER
Alfian Bahardiansyah
No guzbx, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Tujuan penelitian ini adalah penulis ingin mengetauhi Bagaimana cara analisis dan perancangan sistem informasi pada coffee shop Songot. Manfaat untuk Perusahaan yaitu Dengan adanya sistem informasi manajemen ini diharapkan dapat mengefektifkan dan mengefesiensikan penggolahan data di bagian kepegawaian dan bagian pemesanan. Selain itu pengintegrasian data – data perusahaan diharapkan juga dapat mempercepat proses penyajian informasi untuk menjadi bahan acuan pengambialan keputusan perusahaan.Metode penelitian dengan melakukan Pendekatan Terstuktur, Pendekatan sepotong melawan pendekatan system, Pendekatan bawah-naik melawan pendekatan atas-turun, Pendekatan system menyeluruh lawan pendekatan moduler, Pendekatan lompatan jauh lawan pendekatan berkembang. Pendekatan berorientasi objek, Pendekatan berbasis web. Hasilnya, Sistem dirancang meliputi Penjualan , absensi karyawan dan Penggajian. Dan disusun dengan beberapa table yang sudah melewati proses normalisasi. System nantinya akan menghasilkan beberapa laporan yang dibutuhkan diantaranya laporan penjualan, laporan karyawan, laporan pembelian dan laporan pelanggan & pemasok
Date: 2021-06-29
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/60dc97b431881a01fe6395e4/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:guzbx
DOI: 10.31219/osf.io/guzbx
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().