Mengenal Inovasi Disrupsi pada Online Education: Studi Kasus edX
Alda Ardelia Putri
No k4whc, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Pendidikan merupakan salah satu hal yang diutamakan dan penting bagi berbagai kalangan. Pendidikan sangat penting untuk menambah pengetahuan dan juga mengasah keterampilan agar dapat berguna demi masa depan. Selama ini pendidikan yang sering ditemui merupakan pendidikan tradisional. Yang mana secara umum pusat pembelajaran secara umum berada pada guru dan menempatkan siswa sebagai objek dalam belajar. Sehingga disini guru berperan sebagai orang yang serba bisa dan juga sumber informasi belajar. Namun seiring dengan berjalannya waktu dan berkembangnya jaman, mulai muncul istilah Online Education atau Pembelajaran Elektronik. Sistem pendidikan ini diterapkan menggunakan bantuan program perangkat lunak.
Date: 2022-11-06
References: View complete reference list from CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/636a3638a0cd5301feb77ed5/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:k4whc
DOI: 10.31219/osf.io/k4whc
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().