Kearifan lokal pendidikan anak dalam masyarakat Toraja
, Herlina
No kx9d8, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Dalam artikel ini membahas tentang kearifan lokal pendidikan anak dalam masyarakat khususnya dalam Toraja. Tana Toraja sangat terkenal dengan kearifan lokalnya salah satu adalah cerita rakyatnya atau ulelean pare yang sangat bermanfaat bagi pertumbuhan pendidikan anak karna hal itu dapat menambah daya ingat dari anak. Pada zaman dahulu masyarakat toraja sangat susah untuk mendapatkan pendidikan. Yang mendapat pendidikan itu hanyalah orang-orang tertentu atau hanya terkhusus kepada laki-laki. Masyarakat Toraja pada zaman dulu itu hanya mendapat pendidikan di rumah mereka atau tongkonan mereka. Di tongkonanlah masyarakat toraja saling bertukar pikiran dan di situ juga tempat mempersatukan keluarga.
Date: 2023-05-26
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6470eaa0c3a11f00e539b3da/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:kx9d8
DOI: 10.31219/osf.io/kx9d8
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().