Electronic Customer Relationship Management
, Yangriani
No myp8g, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
E-CRM (Electronic Customer Relationship Management) merupakan sebuah metode yang digunakan untuk mengelola relasi antara perusahaan dengan pelanggannya dengan tujuan untuk meningkatkan loyalitas serta pengkonsumsian produk-produk ataupun jasa yang ditawarkan oleh perusahaan dengan memanfaatkan media elektronik. E-CRM mengacu pada management hubungan terhadap pelanggan melalui media elektronik ataupu dengan kata lain disebut dengan CRM berbasis web yang dilakukan melalui jaringan internet. Dengan adanya E-CRM perusahaan dapat mengintegrasikan dan mengkontamiansikan proses layanan kepada pelanggan dalam bidang penjualan, pemasaran, dan layanan yang dikeluarkan oleh perusahaan seperti produk dan jasanya. E-CRM yang berhasi di terapkan akan memiliki pengaruh yang besar pada e-loyality.
Date: 2022-01-26
References: Add references at CitEc
Citations: View citations in EconPapers (6)
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/61f0e93aa241ea081538c4f3/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:myp8g
DOI: 10.31219/osf.io/myp8g
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().