Penerapan Sistem Informasi Manajemen Pada UD. Arai Farm / Kalkun Ngrowo Tulungagung
Yuana Mei Nanda Sari
No qc5pd, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui penerapan sistem informasi pada UD. Arai Farm/Kalkun Ngrowo. Metode yang digunakan adalah secara kualitatif yaitu suatu analisa yang menggambarkan serta menjelaskan keadaan obyek penelitian dengan menyajikan data-data berupa gambar. Data yang digunakan adalah respon dari pemilik yaitu Bapak Andri Krisdiantoro mengenai Penerapan Sistem Informasi Manajemen Pada UD. Arai Farm/Kalkun Ngrowo, peternakan dan penjualan mesin penetasan telur otomatis. Metode pengumpulan yang dilakukan adalah wawancara langsung. Hasil penelitian pada penerapan istem informasi pada UD. Arai Farm/Kalkun Ngrowo cukup baik dan lancar dilengkapi dengan fasilitas pemesanan secara online maupun langsung, yang mampu membantu pembeli maupun pemilik dalam menghemat tenaga maupun mengefisiensi waktu, dengan adanya sistem informasi penjualan ini dapat mempermudah masyarakat mendapat informasi untuk melakukan transaksi secara online.
Date: 2022-06-02
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6299967399bd9411bc0b2d78/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:qc5pd
DOI: 10.31219/osf.io/qc5pd
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().