Materi Permintaan Dan Penawaran
, Nurfadilah
No uheqb, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Teori permintaan dan kurva permintaan Teori permintaan menerangkan tentang ciri hubungan antara jumlah permintaan dan harga. Berdasarkan ciri hubungan antara permintaan dan harga dapat dibuat grafik kurva permintaan. Analisis dalam bagian ini akan menerangkan ciri perhubungan antara permintaan dan harga dan pembentukan kurva permintaan. Beberapa penentu permintaan Permintaan seseorang atau sesuatu masyarakat kepada sesuatu barang ditentukan oleh banyak faktor. Di antara faktor-faktor tersebut yang terpenting adalah seperti yang dinyatakan dibawah ini. 1.Harga barang itu sendiri. 2.Harga barang lain yang berkaitan erat dengan barang tersebut. 3.Pendapatan rumah tangga dan pendapatan dalam masyarakat. 4.Corak distribusi pendapatan dalam masyarakat. 5.Cita rasa masyarakat 6.Jumlah penduduk 7.Ramalan mengenai keadaan di masa yang akan datang.
Date: 2022-04-03
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/624adf0fa0fedd056294d085/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:uheqb
DOI: 10.31219/osf.io/uheqb
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().