EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

PENGARUH ETOS KERJA ISLAM DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI SUMATERA BARAT (STUDI PELAYANAN HAJI)

Efi Yoskar and Mariani St.B Tanjung

No w258u, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Tujuan penelitian ini adalah : 1. Untuk menjelaskan ada tidaknya pengaruh etos kerja islam dan budaya organisasi pada Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat (studi pada pelayanan haji). 2. Mengukur besarnya pengaruh etos kerja islam dan budaya organsiasi pada Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat (studi pada pelayanan haji). Penelitian ini dilakukan pada bulan Januari dan Februari 2018 di Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat. Sampel yang digunaka dalam penelitian ini sebanyak 80 responden dengan menggunakan sample random sampling. Adapun variabel independen dalam penelitian ini adalah etos kerja islam (X1) dan budaya organisasi (X2). Variabel dependen adalah kinerja pegawai (Y). Teknik pengumpulan data adalah kuesioner. Teknik analis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis inferensial. Untuk mengetahui pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen secara parsial, digunakan uji t. sedangkan untukmengetahui pengaruh independen terhadap variabel dependen secara serentak, digunaka uji F. Asumsi yang digunakan dalam uji validitas adalah jika Rhitung> Rtabel item dinyatakan valid. Rhitung yang ditampilkan dalam tabel di atas, dari masing-masing item menunjukkan bahwa Rhitung> Rtabel item dinyatakan valid. Berdasarkan uji validitas instrument etos kerja islam (X1), budaya organisasi (X2) dan Kinerja (Y) semua item dinyatakan valid dan hasil uji reliabilitas menunjukkan bahwa instrument memiliki keandalan yang tinggi dan memenuhi kriteria persyaratan instumen valid dan reliabel. Berdasarkan hasil penelitian bahwa variabel bebas etos kerja islam (X1) dan budaya organisasi (X2) berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai Kantor Kementerian Agama Provinsi Sumatera Barat pada pelayan Jemaah haji baik secara parsial maupun simultan dengan tingkat pengaruh sebesar 21%.

Date: 2020-01-29
New Economics Papers: this item is included in nep-isf
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/5e647f75a0964502d3053cde/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:w258u

DOI: 10.31219/osf.io/w258u

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:w258u