Model Simulation of Exports and Domestic Demand Scenarios: the Case of Indonesia
Iwan Jaya Azis
Additional contact information
Iwan Jaya Azis: Faculty of Economics University of Indonesia, Jakarta
Economics and Finance in Indonesia, 1991, vol. 39, 259-276
Abstract:
Artikel ini menyajikan simulasi dengan menggunakan sebuah model makroekonometrik perekonomian Indonesia yang dikembangkan oleh Pusat Antar Universitas (PAU), bekerja sama dengan Fakultas Fkonomi Universitas Indonesia. Model yang terdiri atas 130 variabel, 104 antaranya variabel endogen, terbagi atas beberapa blok: permintaan agregat, moneter, fiskal, perdagangan luar negeri, harga dan pemasokan sektoral. Simulasi dilakukan untuk periode 1990-1996. Dengan mengubah-ubah asumsi tentang variabel eksogen, diperoleh tujuh skenario simulasi: (1) baseline, (2) slow world growth rate, (3) faster world growth rate, (4) industrial country protectionism, (5) import liberalization, (6) developed countries protectionism and import liberalization, dan (1) alternative market. Hasil simulasi menunjukkan bahwa pada semua skenario ada perubahan kecenderungan ke arah membesamya peranan faktor-faktor domestik, terutama meningkatnya investasi swasta, sebagai penggerak utama pertumbuhan ekonomi Indonesia. Terlihat bahwa pada suatu saat peranan faktor-faktor domestik akan mengatasi faktor-faktor eksternal. Ketujuh skenario memberikan hasil yang berbeda mengenai kapan hal ini terjadi. Dalam skenario-skenario (4) dan (6) titik perubahan ini akan terjadi lebih cepat (1992), sementara dalam skenario (3) titik perubahan tersebut akan terjadi pada tahun 1995.
Keywords: import; variabel; development; information (search for similar items in EconPapers)
Date: 1991
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://lpem.org/repec/lpe/efijnl/199112.pdf (application/pdf)
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:lpe:efijnl:199112
Access Statistics for this article
More articles in Economics and Finance in Indonesia from Faculty of Economics and Business, University of Indonesia Contact information at EDIRC.
Bibliographic data for series maintained by Muhammad Halley Yudhistira ( this e-mail address is bad, please contact ).