PENERAPAN LAYANAN UNGGUL DALAM PEMASARAN PRODUK BANK
Stim Sukma
No wecqs, INA-Rxiv from Center for Open Science
Abstract:
Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan upaya yang efektif dalam peningkatan pelayanan kepada nasabah dengan memberikan layanan unggul, mengidentifikasi faktor-faktor pendorong dan penghambat yang mempengaruhi nasabah dalam melakukan transaksi, serta mengevaluasi kesiapan perusahaan dalam mengimplementasikan upaya-upaya yang telah ditetapkan. Metode yang digunakan adalah survey yang tujuannya memperoleh data dalam bentuk kualitatif, sedangkan pengumpulan datanya dilakukan melalui observasi, wawancara dan studi dokumen, yang digunakan untuk mencari data aktivitas sehari-hari penerapan layanan unggul dalam pemasaran produk bank. Analisis data dengan tiga langkah yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan/verifikasi sebagai prosedur untuk menghasilkan data deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan layanan ungggul dari pihak Bank dalam menyelesaikan pengaduan/keluhan dari nasabah dapat meningkatkan pemasaran produk, dengan kata lain, penerapan pelayanan yang baik, cepat dan profesional akan dapat memberikan kepuasan, ketenangan dan kepercayaan bagi nasabah.
Date: 2018-05-19
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/5aff8476e9cb340012b09766/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:inarxi:wecqs
DOI: 10.31219/osf.io/wecqs
Access Statistics for this paper
More papers in INA-Rxiv from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().