ANALISIS STRATEGI PENINGKATAN KINERJA SDM BERDASARKAN BALANCED SCORECARD PADA PERUSAHAAN MAJALAH WARTA FLOBAMORA DI SURABAYA
Baltasar Asa
No 32t6m, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Hasil akhir yang diharapkan dalam penelitian ini adalah terciptanya sebuah krangka kerja bagi perusahaan majalah Warta Flobamora untuk meningkatkan kinerja perusahaan. Dalam proses penelitian ini, alat yang dipakai untuk menganalisa kinerja perusahaan adalah metode balanced scorecard. Dimana, analisis dititikberatkan pada empat perspektif balanced scorecard yakni perspektif keuangan yang lebih ditekankan pada pertumbuhan penjualan, profit margin on sales, efektifitas biaya SDM. Perspektif pelanggan ditekankan pada kepuasan pelanggan dan pertumbuhan pelanggan. Perspektif proses bisnis internal ditekankan pada inovasi, proses produksi dan layanan purna jual. Perspektif pertumbuhan dan pembelajaran ditekankan pada kepuasan karyawan, retensi karyawan dan produktifitas karyawan. Salah satu keunggulan dari balanced scorecard adalah ada hubungan sebab akibat dari berbagai perspektif tersebut. Dengan demikian, ketika ada satu bagian yang bermasalah, maka akan berakibat pada yang lain. Setelah melakukan proses penilaian kinerja, ada kelanjutan untuk merumuskan strategi dalam rangka meningkatkan kinerja pada priode berikutnya. dalam Proses Perumusan mingkatkan kinerja itu dititikberatkan pada langkah-langkah indikatif untuk memperbaiki perusahaan secara internal sekaligus menjabarkan visi, misi perusahaan
Date: 2017-11-16
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/5a0d3e6eb83f690275126227/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:32t6m
DOI: 10.31219/osf.io/32t6m
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().