Aspek psikologi perkembangan anak dan kaitannya dengan pendidikan agama kristen
Fitin Buda Tasik
No 3e8s6, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Kajian dalam tulisan ini hendak memaparkan aspek pengetahuan dengan mempelajari perubahan-perubahan sepanjang perjalanan hidup seseorang dibandingkang dengan orang lain. Psikologi dipandang sebagai suatu studi yang sistematis tentang pribadi-pribadi manusia dalam hubungannya dengan pengalaman-pengalaman dan hubungannya dengan orang lain. Tujuan dari Psikologi adalah untuk menemukan fakta-fakta, prinsip-prinsip, dan generelesasi tentang orang atau manusia, yang akan membawa kita kepada suatu pemahaman yang lebih baik dari pengalaman manusia secara keseluruhan. Oleh karena itu, psikologi perkembangan adalah bidang pengetahuan yang erat bersangkutpaut dengan pembentukan kualitas. Kualitas yang diharapkan adalah kualiatas pribadi yang matang, terpadu, dan produktif, yang nantinya akan membentuk keluarga sebagai unit terkecil yang selanjutnya membentuk masyarakat dan bangsa.
Date: 2021-12-05
New Economics Papers: this item is included in nep-ban
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/61ad84580db65908fb83477c/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:3e8s6
DOI: 10.31219/osf.io/3e8s6
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().