EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Dinamika Populasi dan Strategi Pengembangan Usaha Ternak Sapi Penerima Bantuan di Kabupaten Muna

Laode Muh. Munadi
Additional contact information
Laode Muh. Munadi: Halu Oleo University

No 5e9m2, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Pembangunan sektor peternakan diprioritaskan untuk meningkatkan produksi daging dan populasi ternak guna mencapai swasembada daging asal ternak agar meningkatkan taraf hidup petani peternak. Penelitian bertujuan mengkaji secara konferehensif dinamika populasi dan strategi pengembangan ternak sapi potong di Kabupaten Muna yang dimulai pada bulan Januari-Agustus 2022 dengan penentuan lokasi secara purposive sampling. Populasi penelitian adalah kelompok peternak sapi penerima bantuan yang dilakukan secara sensus kepadakelompok peternak sebanyak 8 kelompok menggunakan bantuan quisioner yang selanjutnya dianalisis secara deskriptif. Hasil analisis menunjukkan dinamika populasi ternak rata-rata 9 ekor/tahun yang didukung dengan peningkatan luas lahan dan bertambahnya jumlah kandang namun permasalahan yang dihadapi yakni usaha hanya dijadikan sebagai usaha sambilan, sistem kelembagaan belum optimal, dan sistem pemeliharaan ternak ekstensif. Faktor pendukung pengembangan usaha yaitu semakin meningkatnya harga dan kebutuhan akan daging sapi dan lahan pengembangan terrnak. Strategi pengembangan usaha dapat dilakukan melalui pembinaan manajemen usaha, mengarahkan usaha yang berorientasi pasar, perlunya peningkatan peran dan kinerja penyuluh, pemanfaatan sumber daya lahan, dan pengembangan hijauan pakan ternak

Date: 2023-05-14
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6471fc7dbf3d0f01a6d87e49/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:5e9m2

DOI: 10.31219/osf.io/5e9m2

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:5e9m2