PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PT.HM SAMPOERNA TBK PERIODE 2008-20017
Hepiana Patmarina and
Vania Febriana
No 6dq9y, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Penerapan prinsip Good Corporate Governance secara konkret memiliki beberapa tujuan, antara lain memudahkan akses terhadap investasi domestik maupun asing, mendapatkan cost of capital yang lebih murah, memberikan keputusan yang lebih baik dalam meningkatkan kinerja ekonomi perusahaan, meningkatkan keyakinan dan kepercayaan stakeholder terhadap perusahaan. Ukuran perusahaan juga dapat memengaruhi hasil yang akan dicapai perusahaan dengan memanfaatkan aset dengan baik. Permasalahan dalam penelitian adalah “ Apakah Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan berpengaruh secara parsial maupun simultan terhadap Kinerja Perusahaan PT. HM Sampoerna”. Tujuan yang hendak dicapai dalam penulisan skripsi ini yaitu untuk mengetahui apakah indikator dari Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan berpengaruh secara parsial dan simultan. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif dan kuantitatif dengan menggunakan analisis regresi linear berganda, uji T dan uji F. Hipotesis dalam penelitian ini yaitu Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan berpengaruh secara parsial maupun simultan.
Date: 2021-07-01
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/60dd295ff83de2020cb014a4/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:6dq9y
DOI: 10.31219/osf.io/6dq9y
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().