EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

LINGKUP DAN TAHAPAN KEGIATAN PEMBERDAYAAN

Desi Fitriyana

No abg3r, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Pemberdayaan merupakan suatu proses suatu cara untuk menswadayakan, memandirikan, mengembangkan, serta memperkuat status tawar menawar antara masyarakat yang memiliki kekuatan-kekuatan dalam menekan seluruh sektor serta aspek-aspek dalam kehidupan sehari-hari. Pemberdayaan masyarakat lebih mengutamakan kepada keikut sertaan masyarakat pada proses dalam mengambil sebuah keputusan menghasilkan control terhadap publik terhadap penerapan dari keputusan-keputusan pemerintah. Mengingat hal ini , politik sedang dibahas di kalangan masyarakat umum setiap hari. Dalam hal pemberdayaan masyarakat luas , politik hari ini adalah transformasi politik ke masa kini , terutama penegakan demokrasi dalam kehidupan sehar-hari. Berdasarkan penerapan dari prinsip - prinsip demokrasi, masing-masing warga desa diberikan kesempatan untuk berpartisipasi dalam proyek - proyek pengembangan masyarakat setara dengan kondisi sosial ekonominya masing-masing. Karena itu , pemerintah menawarkan kesempatan terhadap anggota masyarakat umum untuk mendukung serta meningkatkan tujuan mereka sendiri .

Date: 2023-04-12
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6437a2945d9aba030fadc3e9/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:abg3r

DOI: 10.31219/osf.io/abg3r

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:abg3r