EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Skema Pembayaran Upah dalam Tinjauan Fiqih

, Faiha Fikriyyah and Rachmad Risqy Kurniawan

No aq2xv, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengangkat masalah tentang skema pembayaran upah. Berdasarkan data, bahwa masih banyak orang yang melakukan pembayaran upah dengan proses yang tidak sesuai dengan akad yang sudah ditentukan, serta masih banyak orang yang melakukan pembayaran upah dengan tidak memperhatikan tempo waktu dan jumlah upah yang sesuai. Maka dalam penelitian ini akan dibahas bagaimana skema pembayaran upah yang sesuai dalam perspektif Fiqh. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode istinbath hukum fiqh yaitu dengan mengutip dalil-dalil wahyu ─yaitu; al-Quran dan Sunnah lalu mengambil istinbath hukumnya. Berdasarkan penelitian ini maka dapat disimpulkan bahwa pembayaran upah harus sesuai dengan kontrak yang sudah ditentukan oleh pemberi upah dengan pekerjanya. Melakukan pembayaran upah dengan proses yang tidak sesuai akad atau perjanjian diawal sangat bertentangan dengan hukum islam. Sehingga orang yang tidak memenuhi upah pekerja sesuai kesepakatan awal bisa termasuk dalam golongan orang-orang yang zalim.

Date: 2023-06-21
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6493df056513ba053e3a39e3/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:aq2xv

DOI: 10.31219/osf.io/aq2xv

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:aq2xv