EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Evaluasi Produk dan Pelayanan di Mc Donald’s Menggunakan Service Quality

, Howard

No cmu2w, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Mc Donald’s merupakan salah satu restoran fast food yang sangat diminati konsumen di berbagai daerah. Restoran ini menyajikan berbagai macam makanan siap saji yang menawarkan berbagai aspek – aspek lainnya seperti pelayanan jasa, harga, dan lain sebagainya. Hal ini diharapkan dapat memuaskan bagi para konsumen. Tujuan diadakan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik konsumen yang sering atau pernah menggunakan pelayanan di Mc Donald’s, mengetahui kepuasan konsumen terhadap produk yang diberikan oleh restoran Mc Donald’s ini, dan memperoleh hasil ekspetasi dari pelanggan terhadap layanan yang ditawarkan oleh restoran Mc Donald’s. Survey ini digunakan untuk mengevaluasi harapan pelanggan terhadap layanan yang ditawarkan oleh restoran Mc Donald’s yang terdiri dari pengukuran kinerja harapan terhadap kualitas layanan. Metodelogy yang kami gunakan adalah Accidental Sampling yang dimana pengambilan sampelnya dengan membagikan kuisioner kepada konsumen yang dijumpai atau secara kebetulan sedang membeli. Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat yaitu dengan diketahuinya karakteristik konsumen dan kepuasan konsumen dapat menjadi masukan yang bermanfaat bagi Mc Donald’s agar mampu memperbaiki kualitas pelayanan yang kurang terhadap konsumen, dan mampu menghadapi persaingan antar restoran cepat saji yang lainnya.

Date: 2021-01-24
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/600cdfa4b6416f0169b038ef/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:cmu2w

DOI: 10.31219/osf.io/cmu2w

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:cmu2w