EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

PROPOSAL USAHA PEMBUATAN PRODUK PERIKANAN EMPEK – EMPEK IKAN BELIDA

Safri Usman

No cn9ws, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Pada awalnya pempek berasal dari daerah Palembang dan dibuat dari mencampurkan daging ikan giling lalu dicampur dengan tepung tapioka, sehingga dihasilkan makanan baru dan pada perkembangan selanjutnya disebut dengan PEMPEK.Dahulu ikan yang digunakan adalah ikan belida.Namun, dengan semakin langka dan mahalnya harga ikan belida, ikan tersebut diganti dengan ikan gabus yang harganya lebih murah, tetapi dengan rasa yang tetap gurih.Pada perkembangan selanjutnya, digunakan juga jenis ikan sungai lainnya, misalnya ikan putak, toman, dan bujuk.Dipakai juga jenis ikan laut seperti Tenggiri, Kakap Merah, parang-parang, ekor kuning, dan ikan sebelah.Jenis ikan yang biasa dipakai untuk membuat empek-empek yaitu Ikan Belida, Ikan Gabus, Ikan Tenggiri, Ikan Parang-parang. Namun jika tidak menemukan ikan tersebut, biasanya ada jenis ikan pengganti yang sering dipakai jika ikan-ikan diatas sukar di dapat yaitu Ikan Putak, Ikan Toman, Ikan sarden/layang/tamban, kakap merah, Sepat Siam, dan Bilis besar.

Date: 2021-05-25
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/60ac892e0b6c6902939b865b/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:cn9ws

DOI: 10.31219/osf.io/cn9ws

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:cn9ws