EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Transfer Pricing

Risa Aulia Angelica

No edf5h, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Definisi Transfer Pricing • Yaitu jumlah uang yang digunakan untuk menjelaskan setiap transfer barang/jasa antar RC, atau • Nilai uang yang dilekatkan pada suatu transfer barang/jasa pada transaksi yang melibatkan setidaknya salah satu dari kedua pihak yang terlibat adalah sebuah PL • Harga itu mencari elemen laba • Isu TP muncul karena desentralisasi organisasi • Bagaimana cara untuk menjelaskan aktivitas trasfer barang/jasa dari satu PL ke PL yang lain? • Jika dua PL sama-sama bertanggung jawab untuk pengembangan, pemanufakturan, dan pemasaran satu produk yang sama • Mereka harus membagi pendapatan yang dihasilkan dari penjualan akhir produk tersebut. • TP adalah mekanisme untuk pendistribusian pendapatan ini. Tujuan Transfer Pricing • Memberikan kepada masing-masing BU informasi yang relevan untuk menentukan trade-off yang optimum antara kos dan pendapatan perusahaan. • Mendorong pengambilan keputusan yang selaras dengan sasaran organisasi. • Membantu pengukuran kinerja ekonomik. • Membuat sistem pentransferan harga lebih mudah untuk dipahami dan diadministrasikan. Prinsip Dasar • Isu TP: • Sama seperti isu penetapan harga secara umum • Plus pertimbangan atas faktor yang unik dari transaksi internal • Prinsip utama: • TP sama dengan harga yang dibebankan seandainya produk tersebut • Dijual kepada pembeli luar atau • Dibeli dari penjual luar. Bagaimana Penetapan Transfer Price? • Masih banyak ketidaksepakatan untuk penetapan harga jual luar tersebut. • Dua keputusan yang harus dibuat secara periodik untuk masing-masing produk: • Memproduksi sendiri atau membeli dari luar? (Keputusan penentuan sumber) • Jika harus diproduksi sendiri, berapa harga yang harus dikenakan jika produk ditransfer antar PL? (Keputusan TP).

Date: 2023-11-08
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/654c7400b1613d076eb7ab23/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:edf5h

DOI: 10.31219/osf.io/edf5h

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:edf5h