Jual Beli Kredit Dalam Perspektif Ekonomi Islam
Kharisma Putri
No fv4ex, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan jual beli kredit dalam perspektif ekonomi Islam yang dibangun berdasarkan penafsiran ayat-ayat yang menjadi sumber dan landasan ekonomi Islam. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research) dengan metode penafsiran maudu‘i (tematik) dan metode penafsiran tahlili (analitik). Hasil penelitian ini menunjukkan hukum kebolehan (mubah) jual beli kredit berdasarkan dengan keumuman jual beli dalam Surat Al-Baqarah Ayat 275 dengan batasan-batasan syar’i yaitu harga yang disepakati dan pencatatan transaksi sesuai dengan Surat An-Nisaa ayat 29 dan Al-Baqarah Ayat 282.
Date: 2021-09-19
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/61480f30a41e8e04345fe1e5/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:fv4ex
DOI: 10.31219/osf.io/fv4ex
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().