Studi Desain Produk Inovatif Tas Ransel Berbasis Artificial Intelligence
Angelie Natalia Sanjaya
No g6kf9, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Saat ini persaingan di pasar semakin ketat bagi perusahaan-perusahaan global yang ingin menikmati keuntungan besar. Terdapat banyak bisnis yang merasa kesusahan dalam menyampaikan nilai produknya, seperti penyampaian desain produk yang kurang sesuai. Proses desain produk yang inovatif dapat menggugah selera konsumen dalam mencoba atau mengonsumsinya. Dengan dikembangkan oleh aplikasi di era modern ini, desain produk tidak perlu dirancang satu per satu dan digambar dengan tangan oleh orang yang berbakat dan bertarif tinggi. Kecerdasarn buatan dapat membantu kita sebagai entrepreneur dalam proses desain produk. Proses desain produk yang biasa dikenal dengan proses yang rumit dan lama, kini menjadi suatu proses yang mudah dan cepat dengan menggunakan teknologi inovatif berbasis kecerdasasan buatan Dall-e 2 . Namun, setiap desain produk yang dihasilkan dan digunakan dalam pemasaran produknya harus tetap memiliki standar kualitas yang baik untuk meningkatkan pengalaman dan kepuasan konsumen.
Date: 2023-01-23
References: View references in EconPapers View complete reference list from CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/63cf97d7cdc5080446d89351/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:g6kf9
DOI: 10.31219/osf.io/g6kf9
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().