INTUISI DALAM PEMAHAMAN HANS-GEORGE GADAMER DAN PERANNYA DALAM PENDIDIKAN KARAKTER
Kristina Datu Arrang
No ntb3u, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Intuisi adalah pengetahuan tentang hal-hal yang tidak diketahui yang diperoleh melalui proses berfikir tanpa kesadaran, terjadi secara cepat, mendadak, berdasarkan data-data yang bersumber dari keadaan emosi atau reaksi-reaksi emosi terhadap pengalaman masa lalu untuk mengarahkan perilaku dengan benar. Dengan mengandalkan intuisi dapat diharapkan individu memiliki kemampuan menginterpretasi secara cepat kejadian sepotong-potong yang tidak bermakna menjadi sebuah kesimpulan utuh bermakna, sehingga individu dapat bereaksi dengan cepat dan tepat sebelum perilaku berisiko mengenai dirinya. Namun perlu dicatat bahwa intuisi bukanlah kemampuan yang begitu saja dapat dimiliki dengan baik oleh individu, melainkan sebuah potensi yang harus diasah terus-menerus bila ingin memanfaatkan secara optimal.
Date: 2021-12-07
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/61b034adc7d9fb0c55eb4a50/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:ntb3u
DOI: 10.31219/osf.io/ntb3u
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().