EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Strategi Pemasaran UD. STAR MOTOR

I Gede Arimbawa

No rw82t, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menjelaskan kekuatan dan kelemahan (lingkungan internal) serta peluang dan ancaman (lingkungan eksternal) serta merumuskan srtategi pemasaran onderdil motor yang tepat melalui analisis SWOT (Strengths, Weaknesess, Opportunities, dan Threats) pada UD.Star Motor. Hasil penelitian yang dilakukan penulis pada UD. Star Motor adalah dengan menggunakan alat analisis SWOT, maka UD. Star Motor dapat menggunakan saran alternatif strategi-strategi yang telah dihitung dari analisis SWOT adalah Strategi Strength – Opportunities dengan melakukan : 1) Pertahankan dan tingkatkan kualitas produk maupun pelayanan purna jual 2) Pengembangan pasar menengah kebawah 3) Mengadakan kegiatan eksibisi

Date: 2017-11-14
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/5a0ab04ab83f690272116bbc/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:rw82t

DOI: 10.31219/osf.io/rw82t

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:rw82t