EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

KOPERASI DAN UMKM

Puspa Farida

No vga26, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Koperasi syariah memiliki ceruk pasar yang spesifik yaitu pasar pelaku usaha mikro dengan orientasi emosional syariah. Dengan fitur spesifik ini, koperasi syariah selain dituntut profitable juga wajib memenuhi syariah compliance. Orientasi profit telah menjadi kesepakatan umum dalam dunia bisnis termasuk di level koperasi syariah. Bagaimana dengan syariah compliance? Studi ini ingin menelaah kesyariahan koperasi syariah dengan mengacu pada regulasi koperasi syariah yang tersedia. Studi ini menemukan beberapa Ketidak syariahan koperasi syariah dari sisi substansinya, walaupun secara form atau kemasan telah tampak syariah. Ketidaksyariahan tampak dari ruang lingkup simpan pinjam dan pembiayaan, kesiapan menanggung kerugian, serta substansi akad-akadnya. Pembiayaan UMKM sangat penting dalam perekonomian nasional, karena bergerak di sektor riil. Karakteristik UMKM adalah sebagai usaha menegah ke bawah, pada umumnya dikelola dengan etika kejujuran masih di pegang kuat serta relative lebih kuat ketika di hadapkan pada krisis. Inilah yang jadi potensi UMKM harus di perhatikan dalam menggambil keputusan publik, baik itu oleh pemerintah maupun lembaga keuangan (perbankan). Kata Kunci; koperasi dan UMKM

Date: 2022-03-12
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/622d380222fc5e07541f208d/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:vga26

DOI: 10.31219/osf.io/vga26

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:vga26