Teori produksi
, Nurfadilla Nur Ali
No w6db4, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Ekonom islam yang cukup concern dengan teori produksi adalah imam Al-Ghazali. Dalam uraiannya beliau sering menggunakan kata kasab dan islah. Yang berarti usaha fisik yang dikerahkan manusia dan yang kedua adalah upaya manusia untuk mengelola dan mengubah sumber-sumber daya yang tersedia agar mempunyai manfaat yang lebih tinggi. Ia mengklasfikasikan aktivitas produksi menurut kepentingan sosialnya dan menitikberatkan perlunya kerjasama dan koodinasi. Fokus utamanya adalah tentang jenis aktivitas yang sesuai dengan dasar-dasar etos kerja islam
Date: 2022-11-26
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/63836181228a5a0d217bc3a5/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:w6db4
DOI: 10.31219/osf.io/w6db4
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().