EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

Mengidentifikasi Segementasi Pasar dan Memilih Pasar Sasaran

Nur Adillah Agnusia

No wy9md, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Setiap perusahaan selalu berusaha membuat produk yang dihasilkannya untuk dapat mencapai tujuan dan sasaran perusahaan, seperti halnya bank syariah. Melalui produk yang dapat ditawarkan, bank/perusahaan dapat menjamin kehidupannya atau menjaga kestabilan usahanya dan berkembang. Dalam rangka inilah setiap perusahaan harus memikirkan kegiatan produknya, jauh sebelum produk ini dihasilan sampai poduk itu dikonsumsi konsumen. Untuk mencapai tujuannya, setiap perusahaan mengarahkan usahanya untuk menghasilkan produk yang dapat memberikan kepuasan konsumen, sehingga dalam jangka panjang perusahaan mandapatan keuntungan yang diharapkan. Melalui produk yang dihasilkannya, perusahaan menciptakan dan membina langganan. Oleh karena itu, keberhasialn suatu perusahaan sangat ditentukan keberhasilan usaha pemasaran dari produk yang dihasilkan. Keberhasilan ini ditentukan ketepatan produk yang dihasilkan dalam memberikan kepuasan dari sasaran konsumen yang ditentukannya.

Date: 2022-06-23
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/62b451a754dfbe26935bc2d5/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:wy9md

DOI: 10.31219/osf.io/wy9md

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:wy9md