EconPapers    
Economics at your fingertips  
 

TINJAUAN PUSTAKA: GANGGUAN TIROID (HIPERTIROIDISME) PADA MASA KEHAMILAN

Nurul Atira

No xr7a4, OSF Preprints from Center for Open Science

Abstract: Penyakit tiroid sering terjadi pada usia reproduktif termasuk saat kehamilan. Kadar hormon tiroid abnormal, baik kurang maupun berlebih, dapat berdampak buruk bagi ibu hamil dan juga janinnya. Kondisi hipotiroid pada ibu hamil harus dikoreksi, sedapat mungkin sebelum kehamilan, dengan suplementasi dan asupan makanan karena merupakan penyebab kerusakan neurologis utama di seluruh dunia. Hipertiroid dalam kehamilan dapat memberikan komplikasi serius, mulai dari penyulit obstetrik seperti preeklamsia, komplikasi gagal jantung pada ibu, hingga kelahiran prematur dan kematian janin. Hipertiroid dalam kehamilan sering memberikan gejala tidak khas, pengobatannya harus mempertimbangkan efek obat yang mungkin teratogenik.

Date: 2021-10-19
References: Add references at CitEc
Citations:

Downloads: (external link)
https://osf.io/download/61702a711c94750059614ac0/

Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.

Export reference: BibTeX RIS (EndNote, ProCite, RefMan) HTML/Text

Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:xr7a4

DOI: 10.31219/osf.io/xr7a4

Access Statistics for this paper

More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().

 
Page updated 2025-03-19
Handle: RePEc:osf:osfxxx:xr7a4