Konsep Keselamatan Dalam Surat Paulus
, Yanti
No zd8bh, OSF Preprints from Center for Open Science
Abstract:
Konsep keselamatan dalam surat Paulus merupakan hal yang sangat menarik untuk dibahas. Kata Teologis yang umum digunakan mengenai keselamatan dalam Alkitab adalah soteriologi dari kata Yunani Soteria yang berarti sebuah tindakan atau hasil yang dilakukan dari sebuah pembebasan atau pemeliharaan. Melalui topik pembahasan ini penulis melakukan studi pustaka sebagai sumber yang relevan. Dalam hal ini penulis mengkaji keselamatan secara umum dan bagaimana Allah mengasihi umat-Nya melaului keselamtan yang diberikan kepada manusia, melalui surat-surat Paulus di dalam kitab Roma. Dalam suratnya (Roma) Paulus mengatakan secara jelas bahwa manusia yang telah diperbudak oleh keinginan-keinginan daging (dosa), dan sebagai manusia yang tidak sempurna yang tidak mampu membebaskan diri sendiri dari keinginan-keinginan daging, telah diselamatkan. Oleh karena begitu besar kasih Allah kepada umat-Nya melalui pengorbanan anak-Nya yaitu Yesus Kristus dikayu salib, melalui anugerah yang diberikan secara cuma-cuma. Dan sebagai manusia yang telah menerima keselamatan yang diberikan Allah dengan cuma-cuma melalui anugerah-Nya, seharusnya sebagai manusia yang tidak mampu menolong diri sendiri seharusnya mereka sadar akan tanggung jawabnya dimana sebagai orang yang telah diselamatkan karena dosa mereka untuk memperkokoh imannya kepada Yesus Kristus sebagai Tuhan dan juruselamat-Nya, memberitakan apa yang telah Allah kerjakan, sedang kerjakan dan yang akan Tuhan kerjakan dalam kehidupan kita sebagai orang yang telah menerima anugerah keselamatan itu.
Date: 2022-05-26
References: Add references at CitEc
Citations:
Downloads: (external link)
https://osf.io/download/6290e3c3b59d5f0d84720f9e/
Related works:
This item may be available elsewhere in EconPapers: Search for items with the same title.
Export reference: BibTeX
RIS (EndNote, ProCite, RefMan)
HTML/Text
Persistent link: https://EconPapers.repec.org/RePEc:osf:osfxxx:zd8bh
DOI: 10.31219/osf.io/zd8bh
Access Statistics for this paper
More papers in OSF Preprints from Center for Open Science
Bibliographic data for series maintained by OSF ().